Minggu, 20 Februari 2011

KELEMAHAN DAN KELEBIHAN FONT

Gill Sans Ultra Bold -> termasuk ke dalam jenis font Slab Serif
Jenis font ini memiliki ciri bagian stroke yang tebal dan tipis bedanya tidak terlalu
besar, tidak memiliki serif atau kait, jenis font ini menggunakan bold atau font tebal

Gill Sans Ultra Bold Condensed -> termasuk ke dalam jenis font Slab Serif
Jenis font Gill Sans Ultra Bold Condensed hampir mirip dengan Gill Sans Ultra Bold
memiliki ciri bagian stroke yang tebal dan tipis bedanya tidak terlalu besar, tidak
memiliki serif atau kait, namun bedanya font ini dengan Gill Sans Ultra Bold
ukurannya agak sedikit lebih kecil. Kelebihan dari font ini adalah cocok untuk
membuat header.

Kristen ITC -> Termasuk jenis Font Decorative
Jenis font ini biasa digunakan untuk mendesain web, Font Decorative ini tidak punya
karakteristik yang mirip antara satu font dengan font lainnya. Setiap Font Decorative
memiliki ciri khas masing-masing sesuai dengan kemauan desainer font tersebut.
Kekurangan dari font ini adalah agak sedikit aneh dan sedikit sulit dibaca